Artikel

Artikel Hindari 7 Bahasa Tubuh Ini Saat Interview

INTERVIEW kerja merupakan salah satu proses saat seseorang melamar pekerjaan. Untuk itu, mempersiapkan sematang mungkin berbagai macam hal terkait dengan interview ini adalah sebuah keharusan. Mulai dari hal penampilan, materi wawancara, pengetahuan mengenai perasahaan terkait, pengetahuan umum, pengetahuan akademik, dan masih banyak lagi hal lain yang harus Anda persiapkan. Tapi bisa jadi semua persiapan tersebut …

Artikel Hindari 7 Bahasa Tubuh Ini Saat Interview Read More »

Artikel Tugas Operator Telepon Hotel

Petugas pada Departemen Kantor Depan yang bertanggung jawab atas penanganan sambungan telepon, baik yang masuk maupun keluar hotel. Secara rinci tugas-tugas telephone opeator adalah sebagai berikut: Mengoperasikan switchboard dengan benar Menjaga kebersihan switchboard/tempat kerja Melayani sambungan lokal, interlokal, internasional Melayani pengiriman faksimili dari manajemen hotel Melayani permintaan tamu yang ingin dibangunkan pada waktu-waktu tertentu Melaksanakan …

Artikel Tugas Operator Telepon Hotel Read More »

Artikel Tugas Seorang Receptionis Hotel !

Resepsionis sering dijumpai di lobi utama suatu perusahaan dan ditempatkan di meja paling depan. Sayangnya, profesi resepsionis kerap dianggap ringan karena terlihat santai dan hanya berdiam diri di satu tempat. Padahal, untuk menjadi seorang resepsionis harus melalui beberapa tes, persyaratan. tugas resepsionis juga cukup menarik karena akan menghadapi tantangan yang berbeda tiap harinya dari berbagai …

Artikel Tugas Seorang Receptionis Hotel ! Read More »

Artikel Tugas Seorang Admin Online Shop !

Admin online shop merupakan sebuah profesi yang sedang marak  di masyarakat yang memiliki tugas mengkoordinir seluruh penjualan yang dilakukan pada sebuah toko online. Untuk itu seorang admin haruslah mahir menggunakan smartphone maupun laptop yang digunakan untuk mengakses toko online. Nahh kalian tahu gak sihh job yang satu ini sangat membutuhkan waktu yang relevan karena bisa …

Artikel Tugas Seorang Admin Online Shop ! Read More »

Artikel Pertama Kali Naik Pesawat? Jangan Khawatir Ini Tipsnya

Meski pesawat sudah menjadi moda transportasi jarak jauh yang awam digunakan traveler, tapi nyatanya masih ada sebagian orang yang baru pertama kali traveling menumpangi burung besi ini, kamu mungkin salah satunya. Kali ini, Sekolah Penerbangan IEFA Semarang menghadirkan panduan jitu lengkap dengan tipsnya bagi kamu yang baru pertama kali traveling dengan menggunakan pesawat. Sehingga nantinya …

Artikel Pertama Kali Naik Pesawat? Jangan Khawatir Ini Tipsnya Read More »

Artikel 5 Tips Customer Service !

Dengan adanya loyal customer maka customer service sudah pasti menjadi garda depan ketika terjadi kesalahan mau pun pembelian.Customer juga pasti berharap CS bisa menjadi pihak yang membantu. Bagaimana sih menjadi CS yang membantu?Kamu bisa mencoba 10 tips untuk jadi customer service yang baik di bawah ini, ya! Sekolah Penerbangan IEFA Semarang emmbagikan artikel mengenai tips menjadi customer Service..yukk langsung saja simak artikel …

Artikel 5 Tips Customer Service ! Read More »

Artikel Tips Anti Ribet Menunggu Pesawat Delay !

Untuk kamu yang suka berpergian dengan pesawat, pasti sering mendengar dan merasakan ‘delay’. Ini merupakan kondisi yang menggambarkan keterlambatan keberangkatan pesawat dari jadwal yang sudah ada. Delay ini sering membuat penumpang kesal karena harus menunggu lebih lama. Jika kamu mengalami delay di bandara- bandara besar, mungkin saja ada banyak fasilitas menarik yang bisa kamu nikmati …

Artikel Tips Anti Ribet Menunggu Pesawat Delay ! Read More »

Artikel Perbedaan CV dan Portofolio !

Curriculum Vitae atau yang lebih akrab disebut CV adalah salah satu syarat penting dari proses pelamaran kerja, yang pasti Anda miliki bila sedang mencari pekerjaan. Namun dewasa ini banyak perusahaan yang juga menambahkan syarat portofolio dalam proses pelamaran kerja, dimana masih banyak orang menganggap CV dan portofolio adalah dua hal yang sama. Padahal CV dan …

Artikel Perbedaan CV dan Portofolio ! Read More »

Artikel barang Yang Tidak Boleh di Bawa ke Dalam Pesawat !

Bepergian jarak jauh sudah bukan menjadi hal yang sulit dan rumit, semenjak pesawat udara komersial pertama kali dioperasikan pada tahun 1909 di Jerman, bepergian antar kota, negara bahkan antar benua menjadi lebih mudah dan nyaman. Namun, pesawat udara memiliki potensi resiko yang lebih besar dibandingkan dengan kendaraan transportasi umum lainnya. Bagi anda yang belum pernah …

Artikel barang Yang Tidak Boleh di Bawa ke Dalam Pesawat ! Read More »

Artikel Alasan Kalian Memilih Dunia Penerbangan !

Proses memilih jurusan memang bukanlah suatu hal yang mudah. Walaupun jurusan tidak menentukan masa depan karir seseorang, rasanya tidak ada orang yang ingin mengambil jurusan yang salah. Untuk itu, pemilihan jurusan perlu disesuaikan dengan minat dan cita-cita Kamu. Kalau masih bingung, mungkin Kamu bisa mempertimbangkan untuk masuk ke jurusan penerbangan. Kenapa harus penerbangan? Apa alasan memilih …

Artikel Alasan Kalian Memilih Dunia Penerbangan ! Read More »