Artikel Apakah Boleh Ibu Hamil naik Pesawat??
Mungkin kita pernah mendengar sebuah mitos yang menyatakan bahwa ibu hamil naik pesawat adalah sesuatu yang berbahaya. Ditakutkan, hal tersebut bisa berdampak buruk bagi janin dalam kandungan. Tapi apakah anggapan itu benar ?? Sebenarnya bepergian menggunakan pesawat tergolong aman bagi Ibu yang menjalani kehamilan dengan tubuh sehat. Namun tetap ada aturan tersendiri yang harus patuhi …










